Breaking News

Puisitografi

Sedudoshare - Puisitografi berasal dari kata Puisi dan Fotografi yang di gabung menjadi puisitografi. Puisitografi berbeda dengan Puisi Tipografi.

Puisitografi adalah proses pembuatan sebuah gambar/foto dan tulisan karyanya sendiri yang terlahir ketika pelaku seni melihat dan merasakan sebuah foto serta menuliskannya, sehingga foto dan tulisan tersebut mempunyai arti atau makna.

Puisitografi juga bisa diartikan sebagai proses penggabungan antara foto dan puisi milik seseorang untuk menghasilkan sebuah karya baru yang memiliki arti atau makna yang tidak jauh berbeda atau sama.

Sebenarnya secara tampilan puisitografi mirip poster ada gambar ada tulisan, tetapi puisitografi sendiri gambarnya harus hasil foto, sedangkan poster gambar bisa bebas. Dan tulisan berisi puisi, berbeda dengan poster yang tulisannya berisi ajakan, rayuan dll.

Puisitografi ini sudah banyak orang yang membuat, bisa dicari di web-web/ blog-blog kusus puisi. Jadi ini bukan jenis karya baru, bahkan secara gak sadar anda nulis puisi di blog lalu di jejer foto yang gambarnya mempunyai makna/menggambarkan dari puisi tersebut itulah yang dinamakan puisitografi.

Contoh Screnshoot Puisitografi dari web/blog


Semoga menginspirasi ...

Tidak ada komentar